Polisi membuka posko laporan untuk petani di Cianjur yang diduga menjadi korban penipuan oleh perusahaan permodalan. Banyak petani yang memiliki tunggakan utang ‘siluman’ namun belum melapor.
Tag: tunggakan
Petani Cianjur Laporkan Dugaan Penipuan ‘Siluman’ Senilai Puluhan Juta ke Polres
Petani di Cianjur melaporkan perusahaan permodalan atas dugaan penipuan, penggelapan, dan penyalahgunaan identitas. DPR RI meminta OJK untuk memanggil sejumlah bank terkait kasus ini.